Etika dan Spiritualitas dalam Teori Produksi Ekonomi Islam Menuju Produktivitas Berkelanjutan

Authors

  • Nadine Wulan Wijaya Putri Universitas Islam Negeri Siber Syekh Nurjati Cirebon
  • Nahya Nahya Universitas Islam Negeri Siber Syekh Nurjati Cirebon
  • Tathia Putri Inasyah Universitas Islam Negeri Siber Syekh Nurjati Cirebon

DOI:

https://doi.org/10.61722/jemba.v2i4.1097

Keywords:

ekonomi Islam, etika bisnis, spiritualitas, produktivitas berkelanjutan

Abstract

Artikel ini mengkaji peran etika dan spiritualitas dalam teori produksi ekonomi Islam untuk mendorong produktivitas berkelanjutan. Menggunakan metode studi pustaka, penelitian ini menganalisis literatur terkait konsep etika, spiritualitas, dan perbandingannya dengan pendekatan konvensional. Hasil kajian menunjukkan bahwa produksi dalam Islam tidak hanya berorientasi pada efisiensi, tetapi juga mengedepankan nilai tauhid, keadilan, dan maslahat. Produksi diposisikan sebagai ibadah dan amanah, yang menggabungkan kepentingan ekonomi, sosial, lingkungan, dan moral. Nilai-nilai Islam berpotensi menciptakan dampak yang lebih luas dari sekadar keuntungan material. Namun, penerapannya masih menghadapi tantangan seperti rendahnya kesadaran pelaku usaha, lemahnya regulasi berbasis syariah, dan kuatnya dominasi sistem kapitalisme modern. Oleh karena itu, dibutuhkan pendekatan strategis untuk menginternalisasi prinsip Islam dalam praktik produksi.

 

References

Al-Qardhawi, Y. (1997). Norma dan Etika Ekonomi Islam (Terj. Zainal Arifin dan Dahlia Husain). Jakarta: Gema Insani Press.

Ali, M., & Rahwan. (2020). Prinsip equilibrium antara nilai materialisme dan spiritualisme sistem produksi dalam ekonomi Islam. Jurnal al-Idārah, 1(2), 32–45.

Ayu., Dena., & Anwar, S. (2022). Etika Bisnis Ekonomi Islam Dalam Menghadapi Tantangan Perekonomian di Masa Depan. Al-Mustashfa: Jurnal Penelitian Hukum Ekonomi Syariah, 7(1), 42-56. https://doi.org/10.24235/jm.v7i1.10034

Baharuddin. (2019). Produktivitas Kerja Dalam Perspektif Ekonomi Islam. Jurnal Balanca, 1(1), 39-55.

Baso, R., Harun, H., Latif, M., & Sumarni, S. (2024). Ekonomi dan Agama : Harmoni atau Konflik dalam Dilema Pembangunan Masyarakat Indonesia? Al-Mada: Jurnal Agama, Sosial, dan Budaya, 7(2), 345-361. https://doi.org/10.31538/almada.v7i2.5429

Bidin, & Sukti, S. (2023). Etika Produksi dalam Islam: Menjaga Keseimbangan Antara Profit dan Keadilan Sosial. Pascasarjana Ekonomi Syariah, IAIN Palangka Raya.

Departemen Agama RI. (2002). Al-Qur’an dan Terjemahannya. Jakarta: Departemen Agama Republik Indonesia.

Faris, M. (2017). Muslim produktif: Ketika iman menyatu dengan produktivitas. Jakarta: Elex Media Komputindo.

Fenda, M. A., & Fahrullah, A. (2019). Pengaruh Kecerdasan Spiritual dan Penerapan Etos Kerja Islam terhadap Kinerja Karyawan (Studi Kasus pada Distributor Busana Muslimah Madina Collection). Jurnal Ekonomi Islam, 2(3), 139-147. http://journal.unesa.ac.id/index.php/jie

Fiyantika, F. T. P., & Nisa, F. L. (2024). Tantangan Ekonomi Syariah dalam Menghadapi Masa Depan di Era Globalisasi. Economic and Business Management International Journal, 6(2), 105-112.

Hasmy, Z. A. (2019). Konsep Produktifitas Kerja Dalam Islam. Jurnal Balanca, 1(2), 195–211.

Hasyim, M., Hasanah, S. U., & Akbar, M. A. (2024). Meningkatan etos kerja berbasis religiusitas pekerja pabrik di kawasan industri (Studi kasus di LPKS Mynara Cikarang). Jurnal Al Marhalah, 8(1), 14–29.

Humaida, N., Sa’adah, M. A., Huriyah., & Nida, N. H. (2020). Pembangunan Berkelanjutan Berwawasan Lingkungan dalam Perspektif Islam. Khazanah: Jurnal Studi Islam dan Humaniora, 18(1), 131-154.

Khoiry, K. A., Hafiz, M. A. S., & Ariansyah, N. R. (2023). Perbandingan Antara Sistem Ekonomi Islam dan Ekonomi Konvensional : Kelebihan dan Kekurangan. Journal Islamic Education, 1(3), 446-455. https://maryamsejahtera.com/index.php/Education/index

Lukman. (2012). Ekonomi Islam dalam Perspektif Etika dan Produksi. Jakarta: Kencana.

Marthon, S. S. (2004). Dasar-dasar ekonomi Islam. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.

Maulida., Novita., & Aisyah, S. F. (2024). Etika Bisnis Islam: Implementasi Prinsip Keadilan dan Tanggung Jawab dalam Ekonomi Syariah. El-Iqtishady: Jurnal Hukum Ekonomi Syariah, 6(1), 49–61.

Maulidiani, D., & Ismaulina. (2022). Pengaruh Karakter Spiritual terhadap Produktivitas Santri. JESKaPe: Jurnal Ekonomi Syariah, Akuntansi dan Perbankan, 5(1), 25-37.

Mursal. (2015). Implementasi Prinsip-Prinsip Ekonomi Syariah: Alternatif Mewujudkan Kesejahteraan Berkeadilan. Jurnal Perspektif Ekonomi Darussalam, 1(1), 75–84.

Nafiah. (2018). Implementasi Etika Islam pada Sektor-Sektor Ekonomi Masyarakat Muslim. Qalamuna, 10(1), 35–54.

Nawawi, M. A. (2009). Etika Ekonomi Islam: Telaah atas Pemikiran Al-Ghazali. Jakarta: RajaGrafindo Persada.

Nejatullah Siddiqi, M. (1995). Kegiatan Ekonomi dalam Islam (Terj. Anas Siddiqi). Jakarta: Gema Insani Press.

Sari, S. I. N., Ilmi, A. P. Z., Mafikah, A. D., Sa’diyah, H., Amelia, R. N., & Latifah, E. (2025). Konsep Produksi Menurut Perspektif Etika Bisnis Islam. Journal Economic Excellence Ibnu Sina, 3(1), 59-68. https://doi.org/10.59841/excellence.v3i1.2268

Zed, M. (2003). Metode Penelitian Kepustakaan. Jakarta : Yayasan Obor Indonesia

Downloads

Published

2025-06-17

How to Cite

Nadine Wulan Wijaya Putri, Nahya Nahya, & Tathia Putri Inasyah. (2025). Etika dan Spiritualitas dalam Teori Produksi Ekonomi Islam Menuju Produktivitas Berkelanjutan. JURNAL ILMIAH EKONOMI, MANAJEMEN, BISNIS DAN AKUNTANSI, 2(4), 131–142. https://doi.org/10.61722/jemba.v2i4.1097

Issue

Section

Articles